Alamat

Jalan Trisula 32 Kademangan, Kabupaten Blitar./ Rumah Gendola Blitar. | Insight Blitar adalah media informasi, bukan produk Jurnalistik.

For you

Artikel Lainnya

Skip to main content

Jenis-jenis Blogger di Indonesia



Sebelum membahas jenis-jenis blogger, kita harus paham dulu apa itu blog?

Kita mungkin lebih familiar dengan istilah website dibandingkan dengan blog atau weblog. Meskipun keduanya cukup berkaitan.

Penjelasan sederhananya begini: Anda adalah seorang selebritis terkenal, lalu anda membuat website. Apa tujuan anda membuat website?

1. Ingin memperkenalkan diri, ada profil dan biografi singkatnya.

2. Ingin memberikan informasi kontak manajemen jika ada pihak yang ingin bekerjasama dengan anda.

3. Ingin membagi sebagian galeri foto untuk menunjang profil anda.

Standartnya website hanya berisi informasi seperti itu. Namun ternyata anda juga ingin membagikan cerita harian, menulis apa saja kesibukan hingga berbagi soal pendapat, ide dan keseharian.

Akhitnya, fitur dalam website andapun ditambah untuk berbagi cerita tersebut. Fitur itulah yang disebut weblog atau kemudian hanya disebut blog.

Singkatnya, blog adalah lembaran-lembaran yang bisa anda isi setiap hari. Jadi selain pengunjung bisa mengakses informasi tentang anda, mereka juga bisa mengikuti apa saja sih keseharian anda sebagai selebritis?

Platform blog terkenal
Ternyata, blog makin populer hingga google pun menyediakan produk blogger untuk pelanggannya yang kita kenal dengan blogspot.com.

Jadi, kalau ada blog yang belakangnya ada blogspot berarti itu dibuat di blogger.com dan merupakan produk dari google.

Selain itu masih banyak platform blog gratis lainnya seperti wordpress dan Tumblr.

Beberapa media online besar di Indonesia pun juga sudah membuka fitur blog untuk masyarakat. Misalnya Kompas yang punya Kompasiana. Lalu Tempo juga punya Indonesiana.

Beberapa media lain seperti Geotimes, Qureta, Kumparan, Detik, dll juga menyediakan kolom khusus bagi penulis dan mereka punya akun/link tersendiri di media tersebut.

Blogger style

Namun, pada pembahasan kali ini kita akan memaparkan jenis-jenis blogger berdasar eksklusifitas konten yang mereka tulis.

Nah, tentu ada dua syarat: pertama, mereka punya blog. Kedua, pilihan konten yang mereka sajikan pada blog tersebut.

Barangkali nanti akan memberimu inspirasi untuk lebih menajamkan konten apa untuk blogmu.

BACA LANJUTANNYA KLIK DISINI


Comments